Presiden Joko Widodo Berikan Penghargaan Kepada Personil Polres Jayapura — poskota.net
instagram youtube
logo

Presiden Joko Widodo Berikan Penghargaan Kepada Personil Polres Jayapura

Rabu, 6 Juli 2022 - 00:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Anton

Papua, Poskota.net – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menganugerahi tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya kepada 3 anggota Polri pada Hari Bhayangkara ke-76 di Akademi Kepolisian, Semarang, Jawa Tengah, Selasa (05/07).

Dalam upacara Hari Bhayangkara ini, Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri juga hadir. Selain Megawati, hadir juga Wakil Presiden ke-6 Try Sutrisno, Wakil Presiden ke-9 Hamzah Haz hingga Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para pejabat lain dan perwira tinggi Polri juga tampak hadir di lokasi. Selain itu, acara juga diikuti secara virtual oleh Forkopimda dan Polres di Indonesia.

Pemberian tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya itu berdasarkan pada Keputusan Presiden No 48/TK/Tahun 2022 tentang Penganugerahan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya. Keppres ini ditetapkan pada 4 Juli 2022.

Tanda kehormatan ini diberikan kepada anggota kepolisian yang bejasa memajukan dan mengembangkan Polri, Salah satunya adalah Aiptu Ahmad Mustain Ps. Paur Watpers Bagsdm Polres Jayapura, Polda Papua yang sudah berjasa untuk institusi Kepolisian khususnya Polres Jayapura.

Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo yang lebih akrab disapa Jokowi memberikan apresiasi kepada 3 Anggota Polri yang telah bertugas dan memuliakan pekerjaan mereka selama bertugas di Polri tanpa ada cacat secara teknis sedikit pun.

Jokowi juga menambahkan bahwa tanda kehormatan ini menjadi motivasi untuk tetap mengutamakan tugas sebagai abdi negara dan tidak lalai dalam menjalani kehidupan.

Kapolres Jayapura AKBP Fredrickus WA Maclarimboen, S.IK mengatakan, penganugerahan ini merupakan apresiasi dan bentuk kehormatan untuk anggota yang telah berjasa di institusi Kepolisian.

“Saya ucapkan selamat untuk Aiptu Ahmad Mustain yang sudah berjasa untuk institusi Kepolisian khususnya Polres Jayapura, ini merupakan kebanggaan tersendiri untuk beliau dan Polres Jayapura,” tutupnya.

Berita Terkait

Polsek Dolok Pardamean Tingkatkan Patroli Malam Untuk Cegah Aksi Premanisme dan Geng Motor
Kapolres Metro Tangerang Kota Tegaskan Tak Ragu Tindak Tegas Premanisme
Polres Simalungun Kirim 50 Personel Amankan Kunjungan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Humbahas
Macan Kumbang Simalungun Beraksi: Tambang Ilegal Ditindak Tegas, Tanpa Ampun!
Kapolres Simalungun Gelar Nonton Bareng Film ‘Sayap Sayap Patah 2’ Sebagai Upaya Pencegahan Aksi Terorisme
Polres Simalungun Ajak Masyarakat Laporkan Aksi Premanisme Melalui Call Center 110
34 Orang Diduga Preman Diamankan Tim Patroli Polres Metro Tangerang Kota
Polres Simalungun Berikan Materi Wawasan Kebangsaan Dalam LDK OSIM MAN Simalungun 2025
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 19 Mei 2025 - 14:01 WIB

Dorong Ekonomi Masyarakat, Babinsa Bosar Maligas Hadiri Musda Koperasi Merah Putih

Senin, 19 Mei 2025 - 13:54 WIB

Pabung Kodim 0207/Simalungun Hadiri Vidcom Rakor Pembentukan Koperasi Merah Putih di Pematangsiantar

Senin, 19 Mei 2025 - 13:47 WIB

Babinsa Koramil 12/Saribu Dolok Hadiri Harungguang di Nagori Mardinding, Perkuat Sinergi Tiga Pilar di Tingkat Kecamatan

Senin, 19 Mei 2025 - 13:40 WIB

Babinsa Koramil 18/Dolok Silau Perkuat Komsos Lewat Aksi Nyata di Kebun Petani

Minggu, 18 Mei 2025 - 14:34 WIB

Kuatkan Kebersamaan, Babinsa dan Warga Kampung Tembaan Gotong Royong Perbaiki Akses Jalan

Minggu, 18 Mei 2025 - 14:28 WIB

Wisata Aman dan Nyaman, Babinsa Koramil 15/Dolok Pardamean Sapa Pengunjung Tekosima

Minggu, 18 Mei 2025 - 14:23 WIB

Cegah Gagal Panen, Babinsa Kodim 0207/Simalungun Bantu Petani Pasang Jaring

Minggu, 18 Mei 2025 - 12:18 WIB

Babinsa Koramil 14/Raya Laksanakan Pengamanan Ibadah di Gereja GKPS 1903 Pematang Raya

Berita Terbaru

Berita Ciamis

Peringatan HKG PKK ke-53, Bupati Ciamis Soroti Peran Strategis PKK

Senin, 19 Mei 2025 - 16:11 WIB