Bentuk Kepedulian kepada Masyarakat, Ketua Bhayangkari Pusat kirimkan Bantuan 1000 paket Sembako ke Kabupaten Lanny Jaya Papua — poskota.net
instagram youtube
logo

Bentuk Kepedulian kepada Masyarakat, Ketua Bhayangkari Pusat kirimkan Bantuan 1000 paket Sembako ke Kabupaten Lanny Jaya Papua

Senin, 8 Agustus 2022 - 14:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: A-01

Papua//Poskota.net,- Sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat yang terdampak cuaca ekstrim di Kabupaten Lanny Jaya, Ketua Bhayangkari Pusat Ny. Juliati Sigit Prabowo mengirimkan bantuan berupa 1000 paket sembako.

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol Drs. Ahmad Musthofa Kamal, SH mengatakan bantuan tersebut sudah tiba di Lanny Jaya pada hari Sabtu (6/8) dengan dijemput dan dikawal langsung oleh jajaran personil Polres Lanny Jaya untuk dibagikan kepada masyarakat yang terdampak.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bantuan tersebut dijemput oleh KBO Sat Lantas Polres Lanny Jaya Ipda Frengki Rumrawer, S.H beserta anggota menggunakan dua unit kendaraan mobil Izuzu Dmax dan Toyota Rush di Wamena Kabupaten Jayawijaya” kata Kabid Humas saat ditemui di Media Center Bid Humas Polda Papua pada Senin (8/8).

Kabid Humas menjelaskan bantuan tersebut selanjutnya dibawa ke Kabupaten Lanny Jaya untuk di serahkan kepada masyarakat yang terdampak cuaca ekstrim. Penyerahan diwakili oleh Ketua Bhayangkari Cabang Lanny Jaya didampingi Kapolres Lanny Jaya beserta Sekda Lanny Jaya dan Ditektur FPKP BNPB.

“Bantuan telah diserahkan kepada masyarakat di Dua Kampung yang terdampak cukup parah yakni Kampung Luarem dan Yugunomba, Distrik Kuyawage. Bantuan sebanyak 1000 paket yang terdiri dari beras 5kg, gula, tepung terigu, garam 500gr, teh sariwangi 25pc, dan kopi 165 gr.”Jelas Kabid Humas.

Kabid Humas mengungkapkan ini merupakan bentuk kepedulian Ketua Bhayangkari Pusat kepada masyarakat yang terdampak cuaca ekstrim di Kabupaten Lanny Jaya.

“Musibah ini tentunya tidak ada yang menginginkan, namun semua cobaan ini harus kita lalui dengan tabah dan sabar. Ketua Bhayangkari Pusat tidak menutup mata atas kesusahan yang dialami masyarakat terdampak cuaca ekstrim di Kabupaten lanny Jaya, Maka dari itu, beliau langsung kirim bantuan sembako kesana” ungkap Kabid Humas.

Lebih lanjut, Kabid humas menjelaskan semoga bantuan ini dapat meringankan beban saudara-saudara kita yang terdampak disana.

“jangan dilihat dari banyaknya jumlah bantuan yang dikirim, namun keiklasan membantu sesama dan semoga itu dapat bermanfaat bagi masyarakat yang terdampak serta kondisi dapat segera pulih serta membaik” tutup Kabid Humas.

Berita Terkait

Polres Simalungun Kirim 50 Personel Amankan Kunjungan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Humbahas
Macan Kumbang Simalungun Beraksi: Tambang Ilegal Ditindak Tegas, Tanpa Ampun!
Kapolres Simalungun Gelar Nonton Bareng Film ‘Sayap Sayap Patah 2’ Sebagai Upaya Pencegahan Aksi Terorisme
Polres Simalungun Ajak Masyarakat Laporkan Aksi Premanisme Melalui Call Center 110
34 Orang Diduga Preman Diamankan Tim Patroli Polres Metro Tangerang Kota
Polres Simalungun Berikan Materi Wawasan Kebangsaan Dalam LDK OSIM MAN Simalungun 2025
Polisi Berhasil Tangkap Pelaku Curanmor Puluhan Kali Beraksi Gunakan Senpi di Tangerang
Polsek Raya Kahean Amankan Pelaku Pungli di Jembatan Bah Sombu: Polri untuk Masyarakat, Tegakkan Hukum dan Jamin Keamanan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 18:23 WIB

Tegaskan Komitmen Keamanan Wilayah, Dandim 0207/Simalungun Hadiri Public Hearing Konflik Agraria Kampung Baru

Jumat, 16 Mei 2025 - 12:41 WIB

Pantau Stabilitas Harga, Babinsa Koramil 09/Tiga Balata Tinjau Pasar Tradisional

Jumat, 16 Mei 2025 - 12:37 WIB

Babinsa Sambangi Gudang Beras SMB, Perkuat Sinergi dengan Pelaku Usaha di Nagahuta Timur

Jumat, 16 Mei 2025 - 12:32 WIB

Babinsa Koramil 12/Saribu Dolok Jalin Komunikasi sosial dengan Petani Kol

Jumat, 16 Mei 2025 - 12:25 WIB

Babinsa Koramil Bosar Maligas Hadiri Musda Pembentukan Koperasi “Desa Merah Putih” di Marihat Butar, Dorong Kemandirian Ekonomi Warga

Kamis, 15 Mei 2025 - 16:52 WIB

Babinsa Koramil 15/Dolok Pardamaian Hadiri Rapat Lintas Sektoral Bahas BPJS Bagi Warga Tidak Mampu di Sipintuangin

Kamis, 15 Mei 2025 - 13:50 WIB

Danramil 08/Bangun Hadiri Pertemuan Lintas Sektoral Puskesmas Simpang Bahjambi, Perkuat Sinergi Pelayanan Kesehatan Masyarakat

Kamis, 15 Mei 2025 - 13:42 WIB

Personel Kodim 0207/Simalungun Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Alam Kota Pematangsiantar 2025

Berita Terbaru

Berita Ciamis

Bupati Ciamis Lepas 182 Jemaah Calon Haji Kloter 32 Tahun 2025

Jumat, 16 Mei 2025 - 14:35 WIB