Hari Pertama Camat Sepatan, Turun Langsung Bersihkan Sampah di Got Bersama Warga — poskota.net
instagram youtube
logo

Hari Pertama Camat Sepatan, Turun Langsung Bersihkan Sampah di Got Bersama Warga

Minggu, 27 Juli 2025 - 15:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang ,Poskota,Net– Camat Sepatan, Bapak H.Aan Ansori memulai hari pertamanya bertugas dengan aksi nyata: turun langsung ke lapangan bergotong royong bersama warga Kelurahan Sepatan RT 05 RW 01 untuk membersihkan sampah di saluran air (got) yang tersumbat.

Kegiatan ini Camat Sepatan terlihat berbaur dengan warga, mengenakan pakaian kerja lapangan dan memegang alat kebersihan, ikut mengangkat sampah dan lumpur dari saluran air, Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan pada Minggu pagi (27/07/2025) sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan serta upaya mencegah banjir saat musim hujan,” Camat Sepatan Aan menuturkan karena persoalan banjir masih jadi prioritas kami di wilayah kelurahan Sepatan tepatnya RT 05/01 kampung sepatan Dukuh

“Saya ingin menunjukkan bahwa pemerintah hadir dan peduli langsung dengan kondisi lingkungan warga. Ini bukan hanya tentang bersih-bersih, tapi membangun semangat kebersamaan dan kesadaran lingkungan,” ujar Aan Ansori “Camat Sepatan kepada awak media.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Warga RT 05 RW 01 menyambut antusias kegiatan tersebut. Salah satu warga, Ustad Endi (45), mengaku senang melihat pemimpin wilayah yang mau turun langsung membantu masyarakat. “Jarang-jarang camat ikut terjun begini. Kami jadi lebih semangat ikut bersih-bersih,” katanya.

Camat Sepatan “Aan Ansori Menambahkan Gotong royong ini merupakan bagian dari program kebersihan lingkungan yang direncanakan rutin setiap Minggu oleh pihak kecamatan bekerja sama dengan kelurahan dan RT/RW setempat.

Kegiatan ini juga sekaligus menjadi ajang silaturahmi dan penguatan hubungan antara pemerintah dan masyarakat,” imbuhnya

Dengan adanya aksi ini, diharapkan kesadaran warga terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan dapat meningkat, dan kami menghimbau jangan membuang sampah sembarangan dan semoga permasalahan saluran air yang tersumbat dapat diminimalkan,” tandasnya

Ilham)

Berita Terkait

Diduga Tata Kelola Pasar Anyar Masih Semrawut Pedagang Kecil dan Pembeli Jadi Korban Kebijakan Setengah Hati
Wamen ATR/BPN Apresiasi Inovasi Kantah Kota Tangerang: Model Transformasi Pelayanan Publik Pertanahan Berbasis Teknologi
Pengamat: Dukungan Jangan Omon-omon Saja!!!. Soal Apresiasi DPRD Banten Ke PERUMDAM TKR
Dukung Penuh Berdirinya Koperasi Desa Merah Putih, PERUMDAM TKR. Berikan Kontribusi Program TSLP Kepada Koperasi Desa
HUT Ke- 2 PIMRED Multi Media Gelar Ajang Pemghargaan PIMRED Award Tahun 2025
Buntut PHK Sepihak dan Pemotongan JHT, 5000 Buruh Siap Gelar Aksi Solidaritas PT Cometa Can
Perubahan KUA-PPAS 2025 Disepakati, Banang Sampaikan Beberapa Catatan
SMKN 2 Kabupaten Tangerang Digeruduk Ibu Ibu Warga Sepatan Dengan Teriakan dan Histeris
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 Juli 2025 - 16:30 WIB

Kemenag Ciamis Berikan Pemahaman BRUS Ke Pelajar SMK Nurul Huda

Kamis, 24 Juli 2025 - 14:50 WIB

Hj Ika Rahmatika Anggota DPRD Propinsi Reses di Sukaraja Sindangkasih

Kamis, 24 Juli 2025 - 13:03 WIB

Kepala Wilayah Dusun Cibulakan Desa Sirnajaya Rajadesa Ade Apip Saepudin Dilantik

Kamis, 24 Juli 2025 - 00:10 WIB

Ahmad Himawan Ketua PPDI Ciamis Desa Banyak Masalah PPDI Jadi Sorotan

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:16 WIB

PT Naratas Layer Farm Perusahan Ayam Petelur Modern Hasilkan 2,5 Ton Telur Per Hari.

Rabu, 23 Juli 2025 - 17:02 WIB

Senyum Anak SMPN1 Ciamis Senam Ceria Serentak di Hari Anak Nasional Ini Penjelasan Kadisdik

Rabu, 23 Juli 2025 - 16:38 WIB

Konferensi Pers Polres Ciamis Ungkap Kasus Persetubuhan Anak di Bawah Umur

Selasa, 22 Juli 2025 - 20:26 WIB

Bupati Ciiamis Melepas KKN Mahasiswa NU di Halaman Pendopo

Berita Terbaru

Berita Pemkab Tangerang

Hari Pertama Camat Sepatan, Turun Langsung Bersihkan Sampah di Got Bersama Warga

Minggu, 27 Jul 2025 - 15:45 WIB

Kota Tangerang

Camat Undang Ormas, RT/RW dan Pedagang Pasar Lembang Dicuekin

Minggu, 27 Jul 2025 - 08:49 WIB