IISIP Jakarta Ikut Kampanyekan Penggunaan Plastik. — poskota.net
instagram youtube
logo

IISIP Jakarta Ikut Kampanyekan Penggunaan Plastik.

Kamis, 5 Desember 2019 - 06:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Erwin Silitonga

JAKARTA,poskota.net- ISU pengurangan penggunaan plastik sebagai wadah makanan tidak pernah surut seperti dari kalangan milenial dari mahasiswa Institut Ilmu Sosial Ilmu Politik (IISIP) Jakarta juga ikut kampanyekan penggunaan Plastik.

Mahasiswa IISIP tersebut menggelar acara IISIP Foodstival yang bertemakan Use Plastic Wisely, Sabtu (7/12/2019) di Kampus Tercinta IISIP Jakarta. Kampanye pengurangan penggunaan plastik ini secara unik dikemas dalam bentuk festival makanan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sembari menyuguhkan jajanan asik, acara ini juga mengampanyekan pentingnya mengurangi penggunaan plastik,” ungkapnya.

Sebelumnya, Asosiasi Industri Plastik Indonesia (Inaplas) mencatat konsumsi plastik dalam negeri mencapai 5,8 juta ton di 2018. Dengan asumsi pertumbuhan sebesar 5,2% secara tahunan, maka konsumsi plastik dalam negeri tahun ini berpotensi mencapai 6,10 juta sepanjang 2019.

“Ini bentuk kecil partisipasi anak-anak muda terhadap lingkungan. Mereka harus mulai aware dengan isu-isu yang bisa mengglobal. Dan masalah plastik jadi persoalan serius buat Indonesia,” papar Chaerul Tamimi, dosen mata kuliah Event Organizer dalam siaran persnya di Jakarta.

Dalam ajang ini mahasiswa juga diajarkan praktik menyelenggarakan acara secara profesional ketika melakukan branding. Chaerul berharap mereka bisa menyelaraskan isu, tema dan juga langkah nyata sebagai bekal ketika sudah kembali ke masyarakat.

Sebagai langkah nyata untuk mengurangi penggunaan plastik, panitia mengajak pengunjung terlibat dalam event tersebut. Pihak panitia telah menyiapkan 150 tumbler yang siap ditukarkan dengan botol air mineral bekas yang dibawa pengunjung.

“Satu tumbler dapat ditukarkan dengan tiga botol plastik bekas ketika pengunjung datang ke event tersebut,” ucapnya.

Tenant yang bergabung pun melakukan diet plastik, yaitu mengganti wadah plastik dengan wadah kertas yang lebih ramah lingkungan. Dengan demikian, baik pengunjung maupun tenant dapat berperan serta dalam mengurangi penggunan plastik.

Sebagai salah satu rangkaian acaranya turut menghadirkan Dwi Sawung dari Wahana Lingkungan Hidup (WALHI) dan Ujang Solihin Sidik dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).

Keduanya akan membahas inovasi dan solusi pengurangan penggunaan plastik dari perspektif pegiat lingkungan dan pemerintah yang dikemas dalam bentuk talkshow.

Berita Terkait

Arus Mudik Lebaran 2025 Kemenhub Siapkan Ratusan Bus Bagi Masyarakat
DR.H.ACHMAD ANTON SARAGIH dan BENNY GUSMAN SINAGA ST Resmi dilantik menjadi Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Simalungun
Kisah Sukses Penjaga GOR Kuliahkan Anak Sampai Sarjana Hukum
Terjadi Mangkraknya Gedung SMPN 34, Fungsi Pengawasan Dewan Dinilai Mandul
Semarak Imlek di Tarakanita Citra Raya : Tradisi yang Tetap Hidup di Era Modern
Pendekar Raksa Polresta Tangerang Gelar Patroli Antisipasi Street Crime
Pembangunan Infrastruktur Dominasi Usulan Musrenbang Kecamatan Legok Menuju Pemerataan
Dua Saksi Ahli terdakwa ST : Tidak ada Kasus Utang Piutang di Pidanakan apa lagi sudah melakukan pembayaran
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:37 WIB

*Hadiri Rakor HLM TPID, Bupati Simalungun: “Saya akan turun langsung meninjau pasar*

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:13 WIB

*Ny. Darmawati Anton Achmad Saragih Di Lantik Sebagai Ketua TP PKK Kabupaten Simalungun Periode 2025-2030*

Rabu, 26 Februari 2025 - 21:47 WIB

Polsek Tanah Jawa Sukses Panen Jagung dalam Rangka Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari

Senin, 17 Februari 2025 - 17:26 WIB

Koramil 14/Raya Hadiri Musrenbang 2026, Babinsa Siap Dukung Pembangunan Simalungun

Sabtu, 15 Februari 2025 - 03:26 WIB

Community Urges Thorough Investigation into PTPN IV Nusantara Bah Butong Allegations

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:31 WIB

Kapolres Dan Pemerintah Daerah Kecamatan Kotanopan Bersama Msyarakat Reklamasikan Memamnfaatkan Bekas Lokasi Tambang Lanjutan Untuk Tanami Lahan 1 Juta Hektar

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:22 WIB

Babinsa Siantar Selatan Hadiri Undangan MTQ Tingkat Kecamatan dan Ikuti Pawai

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:56 WIB

Reses Pertama Anggota DPRD Kabupaten Simalungun Tomy FenDrik Saragih SE Masa Persidangan 2024/2025 di Kelurahan Merek Raya

Berita Terbaru

Berita TNI

Menjaga Kualitas Hasil Panen, Babinsa Bantu Petani Jemur Padi.

Sabtu, 15 Mar 2025 - 12:46 WIB