Komandan Kodim 0207/Simalungun Hadiri Peresmian Tugu Raja Sang Naualuh Damanik Kota Pematangsiantar — poskota.net
instagram youtube
logo

Komandan Kodim 0207/Simalungun Hadiri Peresmian Tugu Raja Sang Naualuh Damanik Kota Pematangsiantar

Sabtu, 26 April 2025 - 15:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pematangsiantar PosKota Net

Letkol Inf Slamet Faojan, M.Han, Komandan Kodim 0207/Simalungun bersama Danrem 022/PT Kolonel Inf Agus Supriyono, SE menghadiri acara peresmian Tugu Raja Sang Naualuh Damanik di kota Pematangsiantar. Sabtu ( 26/4/2025)

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Acara peresmian ini dihadiri oleh Bupati Kabupaten Simalungun, Dr. Anton Saragih, Wakil Bupati Bengkalis, Dr. H. Bagus Santoso, mantan Walikota Siantar dr. Susanti Dewayani, Ketua DPRD Kabupaten Simalungun, Forkopimda, dan Ketua DPRD Siantar.

 

Acara diawali dengan sambutannya oleh Panitia peresmian Monumen Raja Sang Naualuh dalam acara peresmian, juga dibacakan riwayat perjuangan Raja Sangna Ualuh sebagai Raja Siantar ke-14. Raja Sangna Ualuh merupakan bagian dari dinasti marga Damanik yang memerintah Kerajaan Siantar.

 

Cicit Raja Sang Naualuh Divi Sang Nuan Damanik, juga menyampaikan harapannya, dengan berdirinya Tugu ini dapat memberikan dampak yang baik bagi kemajuan kota Pematangsiantar.

 

Sementara itu Walikota Pematangsiantar, Wesly Silalahi, menyatakan bahwa pembangunan Monumen Raja Sangna Ualuh merupakan hasil dari dana hibah APBD tahun 2024.

“Marilah kita jaga bersama, wujudkan kebersamaan dalam memajukan kota Pematangsiantar yang kita cintai ini,” ujar Walikota

 

Pada kesempatan ini juga Dandim 0207Simalungun Letkol Inf Slamet Faojan, M.Han, menyampaikan ucapan selamat atas suksesnya peresmian Monumen Raja Sang Naualuh “kami mengucapkan selamat atas suksesnya peresmian Monumen Raja Sang Naualuh, yang mana hal ini menjadi ikon baru Kota Pematangsiantar, semoga kedepannya Kota Pematangsiantar ini semakin maju dan terap menjadi kota yang bertoleransi tinggi” ungkap Dandim

 

Acara peresmian inipun diakhiri dengan pengangkatan Dayok Nabinatur dan Lomang oleh Walikota dan Wakil Walikota Pematangsiantar.( Pendim 0207/Sml )

Berita Terkait

Babinsa Koramil 07/Bosar Maligas Berikan Pembinaan dan Wawasan Kebangsaan kepada Security KEK Sei Mangkei
Sinergi TNI dan Bulog Kawal Harga Gabah, Lindungi Petani Simalungun
Babinsa Koramil 08/Bangun Hadiri Musyawarah Nagori Bahas Perbaikan Jalan Rusak di Huta Batu VIII
Danramil 09/Tiga Balata Hadiri Panen Hasil Belajar P5 dan Pelepasan Siswa SMK Negeri 1 Jorlang Hataran
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 10/Tanah Jawa Dampingi Pengolahan Lahan Warga di Marubun Jaya
Peduli Keselamatan Siswa, Babinsa Koramil 14/Raya Bantu Penyebrangan di Depan SMK GKPS 1 Raya
Babinsa Koramil 09/Tiga Balata Turun Bantu Warga Panen Padi di Negeri Dolok
Koramil 10/Tanah Jawa Kawal Penyaluran BLT Dana Desa, 31 Warga Terima Bantuan
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 15:40 WIB

Komandan Kodim 0207/Simalungun Hadiri Peresmian Tugu Raja Sang Naualuh Damanik Kota Pematangsiantar

Sabtu, 26 April 2025 - 15:31 WIB

Sinergi TNI dan Bulog Kawal Harga Gabah, Lindungi Petani Simalungun

Sabtu, 26 April 2025 - 15:26 WIB

Babinsa Koramil 08/Bangun Hadiri Musyawarah Nagori Bahas Perbaikan Jalan Rusak di Huta Batu VIII

Sabtu, 26 April 2025 - 15:22 WIB

Danramil 09/Tiga Balata Hadiri Panen Hasil Belajar P5 dan Pelepasan Siswa SMK Negeri 1 Jorlang Hataran

Sabtu, 26 April 2025 - 15:17 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 10/Tanah Jawa Dampingi Pengolahan Lahan Warga di Marubun Jaya

Sabtu, 26 April 2025 - 15:03 WIB

Peduli Keselamatan Siswa, Babinsa Koramil 14/Raya Bantu Penyebrangan di Depan SMK GKPS 1 Raya

Sabtu, 26 April 2025 - 14:53 WIB

Babinsa Koramil 09/Tiga Balata Turun Bantu Warga Panen Padi di Negeri Dolok

Jumat, 25 April 2025 - 14:21 WIB

Koramil 10/Tanah Jawa Kawal Penyaluran BLT Dana Desa, 31 Warga Terima Bantuan

Berita Terbaru

Berita Daerah

Ciptakan PLC Anak Muda Asal Depok Depok Go Internasional

Sabtu, 26 Apr 2025 - 17:13 WIB