Pendekar Raksa Polresta Tangerang Gelar Patroli Antisipasi Street Crime — poskota.net
instagram youtube
logo

Pendekar Raksa Polresta Tangerang Gelar Patroli Antisipasi Street Crime

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TANGERANG,poskota.net – Dalam rangka mengantisipasi kejahatan jalanan (street crime), Tim 2 Pendekar Raksa Polresta Tangerang, yang dipimpin oleh Ipda Doni, menggelar patroli roda dua pada Minggu malam hingga Senin pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan wilayah hukum Polresta Tangerang tetap aman dan kondusif.minggu malam (01/02/2025)

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolresta Tangerang, Kombes Pol. Baktiar Joko Mujiono, menyampaikan bahwa patroli ini dilakukan secara rutin guna menciptakan keamanan dan ketertiban di masyarakat. “Kegiatan ini merupakan upaya kepolisian dalam menjaga wilayah tetap kondusif dan mencegah aksi kejahatan jalanan,” ujar Kapolresta Tangerang.

 

Dalam patroli ini, petugas fokus pada pencegahan aksi balap liar, pencurian kendaraan bermotor (curanmor), serta gangguan keamanan lainnya. Selain itu, patroli juga dilakukan untuk menciptakan situasi harkamtibmas yang aman dan nyaman bagi masyarakat.

 

Polresta Tangerang berkomitmen untuk terus meningkatkan intensitas patroli guna menekan angka kejahatan jalanan serta memberikan rasa aman bagi warga. Masyarakat diimbau untuk tetap waspada dan segera melaporkan apabila menemukan aktivitas mencurigakan yang berpotensi mengganggu ketertiban umum.

( Estty)

Berita Terkait

Arus Mudik Lebaran 2025 Kemenhub Siapkan Ratusan Bus Bagi Masyarakat
DR.H.ACHMAD ANTON SARAGIH dan BENNY GUSMAN SINAGA ST Resmi dilantik menjadi Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Simalungun
Kisah Sukses Penjaga GOR Kuliahkan Anak Sampai Sarjana Hukum
Terjadi Mangkraknya Gedung SMPN 34, Fungsi Pengawasan Dewan Dinilai Mandul
Semarak Imlek di Tarakanita Citra Raya : Tradisi yang Tetap Hidup di Era Modern
Pembangunan Infrastruktur Dominasi Usulan Musrenbang Kecamatan Legok Menuju Pemerataan
Dua Saksi Ahli terdakwa ST : Tidak ada Kasus Utang Piutang di Pidanakan apa lagi sudah melakukan pembayaran
Kementerian Industri RI Sasar Generasi Muda, Aditya Muhamad Bintang : Gen Z Menjadi Penggerak Industri Indonesia Emas
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:00 WIB

Noovoleum Edukasi Dini Kepada Generasi Z atau GenZ Kumpulkan Minyak Jelantah untuk Energi Terbarukan

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:54 WIB

Camat Sepatan Apresiasi Kegiatan IKWI Kabupaten Tangerang dalam Berbagi Takjil

Selasa, 4 Maret 2025 - 18:27 WIB

Pertemuan BKPSDM Dengan Ketum Honorer R2-R3 Memperjuangkan PPPK Kota Tangerang

Selasa, 4 Maret 2025 - 06:34 WIB

DPW Prov. Banten Serahkan SK Definitif Kepada Seluruh DPC Se-Prov. Banten LSM Harimau, Siap Dukung Program Pemerintah Serta Takjil On The Road Bagikan Kepada Pengguna Jalan

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:02 WIB

Di Sosper UMKM Ekraf Anggota DPRD Provinsi Banten Rispanel Arya.S,ST.MM. dari PKS Sampaikan Potensi Pariwisata dan Kuliner Sate Bandeng

Jumat, 28 Februari 2025 - 11:38 WIB

GO Outlet Kebuli Yaman Cabang Ke 51 Di Wilayah Paku Haji Kabupaten Tangerang

Rabu, 26 Februari 2025 - 15:52 WIB

Penyaluran Bantuan Untuk Stimulan Korban Bencana Alam Puting Beliung di Kabupaten Tangerang

Selasa, 25 Februari 2025 - 04:00 WIB

Kunjungan Perdana BKKBN dan Wakil Bupati Tangerang Ke Kelurahan Curug Kulon

Berita Terbaru