Polisi Tangani Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Depan Pelabuhan Kota Jayapura — poskota.net
instagram youtube
logo

Polisi Tangani Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Depan Pelabuhan Kota Jayapura

Senin, 6 Juni 2022 - 14:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Anton

Papua, Poskota.net – Satlantas Polres Jayapura Kota tangani kasus kecelakaan lalu lintas yang terjadi di Jalan Koti Distrik Jayapura Selatan Kota Jayapura, pada Senin (06/06) sekitar pukul 09.00 WIT.

Kecelakaan tersebut mengakibatkan pasutri bernama Anthonisu Bugerom (56) dan Yacoba Petronela (52) meninggal dunia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol Drs Ahmad Musthofa Kamal saat dikonfirmasi menerangkan kejadian bermula saat korban pasutri mengendarai motor melaju dari arah Kota Jayapura menuju Weref dengan kecepatan normal.

“Kemudian saat tepat di depan Toko Daikin Jalan Koti, korban kehilangan keseimbangan dan terjatuh ke jalur sebelah kanan,” ungkap Kamal.

Sementara itu, Truk Mitsubishi dari arah berlawanan sudah terlalu dekat sehingga kecelakaan tidak dapat dihindarkan.

Dalam kecelakaan tersebut korban Anthonius mengalami luka robek di kepala atas bagian kanan, keluar darah dari hidung dan telinga serta tulang dada patah. Sedangkan untuk korban Yacoba alami robek bagian kepala, keluar darah dari telinga dan hidung

“Akibat kecelakaan tersebut Anthonius Bugerom meninggal dunia di tempat, sedangkan Yacoba Patronela meninggal dunia saat dalam perjalanan menuju Rumah Sakit Dok II Jayapura,” lanjut Kamal.

Kabid Humas menjelaskan saat ini kasus kecelakaan tersebut tengah ditangani oleh Satlantas Polresta Jayapura Kota.

“Satlantas Polres Jayapura Kota telah mengamankan pengendara mobil truk beserta barang bukti ke Mapolres Jayapura Kota guna pemeriksaan lebih lanjut,” tandas Kombes Pol Kamal.

Berita Terkait

Polsek Dolok Pardamean Tingkatkan Patroli Malam Untuk Cegah Aksi Premanisme dan Geng Motor
Kapolres Metro Tangerang Kota Tegaskan Tak Ragu Tindak Tegas Premanisme
Polres Simalungun Kirim 50 Personel Amankan Kunjungan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Humbahas
Macan Kumbang Simalungun Beraksi: Tambang Ilegal Ditindak Tegas, Tanpa Ampun!
Kapolres Simalungun Gelar Nonton Bareng Film ‘Sayap Sayap Patah 2’ Sebagai Upaya Pencegahan Aksi Terorisme
Polres Simalungun Ajak Masyarakat Laporkan Aksi Premanisme Melalui Call Center 110
34 Orang Diduga Preman Diamankan Tim Patroli Polres Metro Tangerang Kota
Polres Simalungun Berikan Materi Wawasan Kebangsaan Dalam LDK OSIM MAN Simalungun 2025
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 20 Mei 2025 - 12:56 WIB

Babinsa Koramil 11/Girsang Sipangan Bolon Dukung Pembentukan Koperasi Merah Putih di Kelurahan Tigaraja

Selasa, 20 Mei 2025 - 12:51 WIB

Babinsa Koramil 12/Saribu Dolok Turun ke Sawah, Bantu Petani Tabur Kompos di Nagori Ujung Saribu

Selasa, 20 Mei 2025 - 12:46 WIB

Babinsa Koramil 03/Siantar Selatan Tinjau Langsung Ketersediaan Pupuk Subsidi di Kelurahan Simarimbun

Senin, 19 Mei 2025 - 13:54 WIB

Pabung Kodim 0207/Simalungun Hadiri Vidcom Rakor Pembentukan Koperasi Merah Putih di Pematangsiantar

Senin, 19 Mei 2025 - 13:47 WIB

Babinsa Koramil 12/Saribu Dolok Hadiri Harungguang di Nagori Mardinding, Perkuat Sinergi Tiga Pilar di Tingkat Kecamatan

Senin, 19 Mei 2025 - 13:40 WIB

Babinsa Koramil 18/Dolok Silau Perkuat Komsos Lewat Aksi Nyata di Kebun Petani

Senin, 19 Mei 2025 - 12:40 WIB

Babinsa Koramil 06/Perdagangan Dampingi Warga Pantau Pengecoran Jalan Rabat Beton di Nagori Sugarang Bayu

Minggu, 18 Mei 2025 - 14:34 WIB

Kuatkan Kebersamaan, Babinsa dan Warga Kampung Tembaan Gotong Royong Perbaiki Akses Jalan

Berita Terbaru

Berita Ciamis

Peringatan HKG PKK ke-53, Bupati Ciamis Soroti Peran Strategis PKK

Senin, 19 Mei 2025 - 16:11 WIB