Tiga Pemain Bintang Liga 1 Dikabarkan Akan Bermain Di Persib — poskota.net
instagram youtube
logo

Tiga Pemain Bintang Liga 1 Dikabarkan Akan Bermain Di Persib

Minggu, 3 April 2022 - 13:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Arnokd S

BANDUNG, Poskota.Net – Kompetisi BRI Liga 1 sudah berakhir dengan Bali United sebagai juaranya. Geliat transfer pemain pun mulai memanaskan pesepakbolaan Indonesia.

Sebelumnya, PSIS Semarang sudah menggebrak sepakbola Indonesia dengan resmi mendatangkan dua bintang asing yakni Taisei Marukawa dan Carlos Fortes.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Klub besar lain pun sudah mulai berburu pemain, salah satunya Persib Bandung. Tak tanggung-tanggung, Persib Bandung langsung memburu pemain berlabel bintang.
Sudah ada tiga nama yang dirumorkan semakin dekat dengan Persib Bandung yakni Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto dan Ciro Alves.
Bahkan berdasarkan rumor yang beredar, Ricky Kambuaya sudah dipastikan bergabung dengan Persib Bandung dan hanya tinggal menunggu pengenalan secara resmi saja.

Untuk Rachmat Irianto sendiri menurut rumor yang sama, masih dalam pertimbangan karena disiapkan sebagai pengganti dari Mochamad Rashid yang bisa dipastikan bakal pergi dari skuad Persib.

Nama terakhir yakni Ciro Alves kabanya sudah 80 persen semakin dekat dengan Persib. Namun, Ciro Alves sendiri mengaku belum memutuskan apakah akan bergabung dengan Persib ataupun klub lain.

Ia juga mengonfirmasi bahwa akan terus bermain di sepakbola Indonesia, namun belum menentukan klub mana yang akan ia pilih.

Berita Terkait

Liga Nusantara PSGC Ciamis VS Tornado FC Skor Imbang 1-1
Targads Expression : Wadah Ekspresi Anak Muda
RUTIRA FC Beraksi di Tournament Mini Soccer NPI CUP 2024
*Pesta Rakyat Danau Toba Warnai Ajang Internasional Road to Aquabike World Championship 2024*
Persikota Tahan Bekasi City 0-0 Lanjutan Liga 2 Pegadaian 2024
Mantan Timnas Achmad Bustomi Memuji Pemain Timnas Era STY
Primus Patahkan Prediksi, Wawan “The Tank” Tumbang di Baku Hantam Underground Series
Ajang Sengit ! Baku Hantam Championship beri kuliah gratis untuk salah satu pemenang dan petarung terbaik
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 13:41 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Tasyakuran Hari Bhakti Permasyarakatan Ke 61

Senin, 28 April 2025 - 12:44 WIB

Pelihara Stamina Prajurit, Kodim 0207/Simalungun Gelar Samapta Periodik I Tahun 2025

Senin, 28 April 2025 - 11:48 WIB

Tingkatkan Disiplin Sejak Dini, Babinsa Latih PBB dan Pimpin Upacara di SDN 122346 Kelurahan BP Nauli

Senin, 28 April 2025 - 11:36 WIB

Percepat Infrastruktur Desa, Babinsa Kodim 0207/Simalungun Gelar Trial Rabat Beton

Senin, 28 April 2025 - 11:23 WIB

Babinsa Bersama Petani dan Masyarakat, Perang Melawan Hama Tikus di Persawahan Nagori Mariah Jambi Kabupaten Simalungun

Minggu, 27 April 2025 - 17:16 WIB

Polsek Tanah Jawa Resor Simalungun Gelar Aksi Minggu Kasih di Nagori Balimbingan

Minggu, 27 April 2025 - 14:57 WIB

Santai Tapi Bermakna, Babinsa Siantar Selatan Bangun Kedekatan dengan Petani

Minggu, 27 April 2025 - 14:48 WIB

Babinsa Hadir di Tengah Jemaat, Wujudkan Rasa Aman Selama Ibadah di GKPS Pematang Raya

Berita Terbaru