Tim Medis Ops Damai Cartenz Bersama TNI Berikan Pengobatan Gratis kepada Masyarakat Nduga — poskota.net
instagram youtube
logo

Tim Medis Ops Damai Cartenz Bersama TNI Berikan Pengobatan Gratis kepada Masyarakat Nduga

Kamis, 27 Oktober 2022 - 10:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anton

Papua//Poskota.net,– Tim Medis Ops Damai Cartenz yang dipimpin Ipda dr. Ramdhana Yuda Perkasa bersama dengan Tim Medis TNI menggelar pengobatan gratis bertempat di halaman Makodim Nduga, Distrik Kenyam, Kabupaten Nduga, Kamis (27/10/2022).

Kegiatan ini berlangsung secara bersamaan dengan Perlombaan Olahraga yang diadakan Kodim Nduga.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ipda dr. Yuda mengatakan bahwa Tim Medis gabungan TNI Polri melakukan pemeriksaan kesehatan serta pemberian obat-obatan secara Gratis kepada masyarakat yang ada di Kabupaten Nduga.

“Hari ini Kami tim medis gabungan TNI-Polri mengadakan pengobatan gratis yang bersamaan dengan lomba olahraga yang diadakan Kodim Nduga. Untuk mendapatkan layanan pengobatan Masyarakat bisa langsung datang ke stan pengobatan yang ada,” tutur Ipda dr. Yuda.

Ia mengatakan Masyarakat terlihat sangat antusias dengan diadakannya kegiatan ini.

“Masyarakat terlihat senang dan antusias dengan adanya pengobatan gratis ini, selain memberikan pengobatan gratis Tim medis juga memberikan penyuluhan tentang bagaimana tata cara hidup sehat,” ujar dr. Yuda.

Dilain tempat, Kabid Humas Polda Papua selaku Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz Kombes Pol Drs. Ahmad Mustofa Kamal S.H mengatakan kegiatan keladi sagu ini sudah menjadi kegiatan rutin yang terus ditingkatkan untuk memberikan manfaat positif bagi masyarakat, khususnya kesehatan masyarakat Papua.

“Silahkan bisa datang langsung ke posko kesehatan atau menghubungi Binmas Noken. Kami siap kapanpun dan dimanapun untuk melayani masyarakat dan program keladi sagu ini memang dihadirkan untuk men sejahterakan masyarakat Papua khususnya di bidang kesehatan,” pungkas Kabid Humas.

Berita Terkait

Kasat Narkoba Polres Simalungun Pimpin Langsung Penangkapan Bandar Sabu, 32,75 Gram Sabu Diamankan
Hasil Autopsi Korban Curas Driver GoCar, Kapolres: Korban Mati karena Tusukan di bagian leher
Polisi Ungkap Hasil Autopsi Driver Driver Taksi Online, Pelaku Kejam dan Sadis
Sat Narkoba Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba di Bandar Huluan, Amankan 5,88 Gram Sabu dan Tangkap Pelaku
Kapolres Simalungun Hadiri Konsultasi Publik RPJMD dan Musrenbang RKPD Kabupaten Simalungun
Polsek Tanah Jawa Amankan Perayaan Jumat Agung di Wilayah Hukumnya, Ibadah Berjalan Khidmat dan Kondusif
Kepolisian Simalungun Tingkatkan Pengamanan Jelang Perayaan Jumat Agung
Polsek Panei Tongah Tanggap Atasi Kasus Pencurian Handphone di Simalungun
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 18:51 WIB

Kasat Narkoba Polres Simalungun Pimpin Langsung Penangkapan Bandar Sabu, 32,75 Gram Sabu Diamankan

Sabtu, 26 April 2025 - 17:08 WIB

Hasil Autopsi Korban Curas Driver GoCar, Kapolres: Korban Mati karena Tusukan di bagian leher

Jumat, 25 April 2025 - 20:56 WIB

Sat Narkoba Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba di Bandar Huluan, Amankan 5,88 Gram Sabu dan Tangkap Pelaku

Selasa, 22 April 2025 - 14:18 WIB

Kapolres Simalungun Hadiri Konsultasi Publik RPJMD dan Musrenbang RKPD Kabupaten Simalungun

Jumat, 18 April 2025 - 15:36 WIB

Polsek Tanah Jawa Amankan Perayaan Jumat Agung di Wilayah Hukumnya, Ibadah Berjalan Khidmat dan Kondusif

Jumat, 18 April 2025 - 15:22 WIB

Kepolisian Simalungun Tingkatkan Pengamanan Jelang Perayaan Jumat Agung

Jumat, 18 April 2025 - 14:48 WIB

Polsek Panei Tongah Tanggap Atasi Kasus Pencurian Handphone di Simalungun

Kamis, 17 April 2025 - 20:28 WIB

Polsek Bangun Polres Simalungun Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung dalam Rangka Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

Berita Daerah

Ciptakan PLC Anak Muda Asal Depok Depok Go Internasional

Sabtu, 26 Apr 2025 - 17:13 WIB