Deklarasi Tujuh Partai Koalisi Siap Menangkan Herdiat Yana di Pilkada 2024 Mendatang — poskota.net
instagram youtube
logo

Deklarasi Tujuh Partai Koalisi Siap Menangkan Herdiat Yana di Pilkada 2024 Mendatang

Jumat, 28 Juni 2024 - 17:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Laporan Lili Romli

Ciamis,Poskota,Net-
Menghadapi Pilkada Ciamis yang semakin dekat ribuan pendukung dan relawan Herdiat -Yana (HY) dari berbagai kecamatan memadati Gedung Kompleks Islamic Center Ciamis untuk menghadiri deklarasi pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Ciamis incumbent, Herdiat Sunarya dan Yana D. Putra pada jumat (28/6/2024)

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Calon Bupati Ciamis periode 2023/2029 Herdiat-Yana mendapat dukungan kuat dari koalisi tujuh partai politik, yaitu Partai Gerindra, Golkar, PAN, PBB, PKB, dan PPP.

Menurut Ketua Pelaksana Dr. Tatang, dalam sambutannya menhatakan, bahwa acara ini bertujuan untuk mendeklarasikan kesepakatan koalisi yang dinamai “Koalisi Ciamis Maju” dalam mengusung pasangan Herdiat-Yana dalam Pilkada Tahun 2024/2029

“Koalisi ini telah sepakat mengusung Herdiat dan Yana D. Putra sebagai pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Ciamis untuk Pilkada 2024-2029,” ujarnya.
Selain deklarasi, acara ini juga bertujuan untuk mengukuhkan tim relawan yang akan bergerak bersama dalam mengkampanyekan pasangan Herdiat-Yana dengan cara yang santun dan efektif kepada seluruh masyarakat pemilih.

“Dengan tim relawan yang solid, kami berharap pasangan ini dapat memenangkan Pilkada serentak 2024 dengan sempurna,” tegas Dr. Tatang.

Acara deklarasi ini dihadiri oleh sekitar 2.000 orang, terdiri dari anggota koalisi dan tim relawan dari setiap kecamatan di Ciamis. Deklarasi ini didanai oleh pasangan calon, dewan penyantun, dan relawan.

“Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada para dewan penyantun dan relawan yang telah membantu menyukseskan kegiatan ini,” ungkapnya.

Sementara Calon Bupati Ciamis H.Herdiat Sunarya dalam pidato singkatnya ,mengucapkan terima kasih kepada seluruh relawan Herdiat-Yana yang terus berjuang terus untuk memenangkan dalam pilkada 2024 mendatang..

“Herdiat juga menyampaikan pada tujuh Partai Koalisi yang telah mengusung pasanganannya ,untuk bersama-sama dalam membangun dan memajukan kabupaten Ciamis ke arah yang lebih baik,” tandasnya..

Berita Terkait

M.Azka Nur Fauzi, S.E Bertugas Mendekatkan diri Kepada Masyarakat
Mahesa Lagi Lagi Bikin Ulah, Beredar Video Ancam Wartawan Untuk Meliput, Jumadil Qubro: Butuh Psikiater, Dia Sakit..!!
Kolaborasi dengan dinas DP3AP2KB Kota Tangerang, IMM FH UMT akan gelar IMMawati Schoo
Mari Bersaing Sehat Pedagang Kuliner di Alun Alun Ciamis
Sekitar 35 Ribu Kendaraan Arus Balik Lebaran Melintasi Ciamis
Pemerintah Kabupaten Ciamis Mengucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H//2025 M.
BPPKB Banten DPAC Kec. Kosambi Beserta Para Ranting Se-Kec. Kosambi Gelar Buka Puasa Bersama, dan Bagi Takjil Kepada Para Pengguna Jalan
Moderenisasi SMPN1 Sindangkasih Terapkan QR Code Attendance System Bagi Siswa dan Guru
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 13:41 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Tasyakuran Hari Bhakti Permasyarakatan Ke 61

Senin, 28 April 2025 - 12:44 WIB

Pelihara Stamina Prajurit, Kodim 0207/Simalungun Gelar Samapta Periodik I Tahun 2025

Senin, 28 April 2025 - 11:48 WIB

Tingkatkan Disiplin Sejak Dini, Babinsa Latih PBB dan Pimpin Upacara di SDN 122346 Kelurahan BP Nauli

Senin, 28 April 2025 - 11:36 WIB

Percepat Infrastruktur Desa, Babinsa Kodim 0207/Simalungun Gelar Trial Rabat Beton

Senin, 28 April 2025 - 11:23 WIB

Babinsa Bersama Petani dan Masyarakat, Perang Melawan Hama Tikus di Persawahan Nagori Mariah Jambi Kabupaten Simalungun

Minggu, 27 April 2025 - 17:16 WIB

Polsek Tanah Jawa Resor Simalungun Gelar Aksi Minggu Kasih di Nagori Balimbingan

Minggu, 27 April 2025 - 14:57 WIB

Santai Tapi Bermakna, Babinsa Siantar Selatan Bangun Kedekatan dengan Petani

Minggu, 27 April 2025 - 14:48 WIB

Babinsa Hadir di Tengah Jemaat, Wujudkan Rasa Aman Selama Ibadah di GKPS Pematang Raya

Berita Terbaru