Kapolda Papua Bersama Kakanwil BPN Provinsi Papua Lakukan Kunjungan Kasih di Panti Asuhan dan Rumah Sakit — poskota.net
instagram youtube
logo

Kapolda Papua Bersama Kakanwil BPN Provinsi Papua Lakukan Kunjungan Kasih di Panti Asuhan dan Rumah Sakit

Selasa, 12 Desember 2023 - 17:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anton

Papua, Poskota.net – Dalam rangka menyambut Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Kapolda Papua Irjen Pol. Mathius D. Fakhiri, S.I.K., bersama Kakanwil Badan Pertanahan Nasional Provinsi Papua, Dr. Roy Eduard Fabian Wayoi, S.Sos., M.MT., melakukan kegiatan Kunjungan Kasih di Panti Asuhan dan Rumah Sakit, Selasa (12/12/2023).

Adapun beberapa panti asuhan dan rumah sakit yang dikunjungi Kapolda Papua dan Kakanwil Provinsi Papua yakni Panti Asuhan Muhamadiyah Tanah Hitam, Panti Asuhan Filadelfia / GPDI Dosai, Panti Asuhan Bina Usia Lanjut di Kampung Sereh, Purna Bhakti Kabupaten Jayapura, Purna Bhakti di Wilayah Keerom dan Kota Jayapura, RSUD Abepura serta RSUD Dok II Jayapura.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Direktur RSUD Dok II Jayapura, Drg. Aloysius Giyai, M.Kes, Kepala Ruang IGD RSUD Dok II Jayapura, Yudha, Kabid Pengendalian Pertanahan dan Penanganan Sengketa BPN Papua, Siti Gerhana, S.H, Wadirumkeu RSUD Abepura, Petrus Benyamin Pepuho, S.H., Kabid Penunjang Medis RSUD Abepura, Dr. Agus Sainuri, Kabagrenkeu RSUD Abepura, Yulius Tanda, S.KM., M.Kes., Ketua Jemaat GKI Syallom, Pdt Marlina Limbong, S.Th dan Ketua Panti Asuhan Muhammadiyah Tanah Hitam, Nasrullah, S.Pd.

Dalam kesempatannya, Kapolda Papua menyampaikan bahwa saat ini umat Nasrani telah memasuki perayaan Natal 2024.

“Selaku sesama umat kita harus toleransi, itu pesan saya yang pertama kepada umat muslim untuk kita menjaga toleransi di tanah Papua, supaya saudara-saudara kita nanti yang memasuki Natal bisa merayakan Natal dengan baik,” ucap Kapolda Papua.

Kapolda Papua mengatakan pihaknya datang bersama BPN Provinsi Papua untuk berbagi kasih dengan anak-anak dan ini merupakan bulan yang baik dengan melakukan kunjungan di berbagai tempat.

“Mudah-mudahan semua bisa menjadi lebih baik dan bahagia di moment natal ini. Khusus yang mengalami kesusahan dan sedang sakit kami datang untuk melakukan kunjungan kasih dengan harapan semua pasien dapat kembali dengan Sehat dan dapat merayakan Natal 2023 serta tahun baru 2024,” pungkasnya.

Selain mengunjungi panti Asuhan dan Rumah Sakit, Kapolda Papua bersama Kakanwil BPN Provinsi Papua juga memberikan Tali Asih kepada para pasien juga anak-anak.

Berita Terkait

Diskusi Publik Soal UU TNI Menuai Pro Kontra
Operasi Ketupat Toba 2025 Sukses! Kapolda Sumut Diikuti Kapolres Simalungun Ucapkan Terima Kasih
Pengunjung Dipatai Lhok Bubon hari ke 4 Lembaran tampak Keramaian.
Warga Keluhkan Jalan Rusak di Pandeglang menuju Kampung Halamannya, Saat Mudik
Amblas Rel di Manonjaya Kereta Api Jalur Selatan Lumpuh
TPA di Segel Kepala UPTD Sampah Cipayung Sampaikan Hal Berikut
Berbagi Santunan Anak Yatim di Bulan Suci Ramadhan Penuh Berkah d Cafe Eat’dah Perumnas Parung Panjang
Menyala Turiman Gelar Bukber Bareng Wartawan,LSM dan Aktifis
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 13:41 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Tasyakuran Hari Bhakti Permasyarakatan Ke 61

Senin, 28 April 2025 - 12:44 WIB

Pelihara Stamina Prajurit, Kodim 0207/Simalungun Gelar Samapta Periodik I Tahun 2025

Senin, 28 April 2025 - 11:48 WIB

Tingkatkan Disiplin Sejak Dini, Babinsa Latih PBB dan Pimpin Upacara di SDN 122346 Kelurahan BP Nauli

Senin, 28 April 2025 - 11:36 WIB

Percepat Infrastruktur Desa, Babinsa Kodim 0207/Simalungun Gelar Trial Rabat Beton

Senin, 28 April 2025 - 11:23 WIB

Babinsa Bersama Petani dan Masyarakat, Perang Melawan Hama Tikus di Persawahan Nagori Mariah Jambi Kabupaten Simalungun

Minggu, 27 April 2025 - 17:16 WIB

Polsek Tanah Jawa Resor Simalungun Gelar Aksi Minggu Kasih di Nagori Balimbingan

Minggu, 27 April 2025 - 14:57 WIB

Santai Tapi Bermakna, Babinsa Siantar Selatan Bangun Kedekatan dengan Petani

Minggu, 27 April 2025 - 14:48 WIB

Babinsa Hadir di Tengah Jemaat, Wujudkan Rasa Aman Selama Ibadah di GKPS Pematang Raya

Berita Terbaru