Jamaluddin Pohan Wantim Golkar Sibolga, Jamil : Siap Menangkan Golkar dan Capres Prabowo-Gibran — poskota.net
instagram youtube
logo

Jamaluddin Pohan Wantim Golkar Sibolga, Jamil : Siap Menangkan Golkar dan Capres Prabowo-Gibran

Senin, 29 Januari 2024 - 21:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Ramalan S

Sibolga, Poskota.net.- H.Jamaluddin Pohan yang merupakan Walikota Sibolga kini kembali menjabat Ketua Pertimbangan DPD Partai Golkar Kota Sibolga Periode 2020-2025 , atas keputusan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Kota Sibolga Nomor KEP-01GK-KS/I/2024.

Mengangkat H. Jamaluddin Pohan sebagai Ketua Dewan Pertimbangan (Wantim) Partai Golkar Kota Sibolga Periode 2020-2025, menggantikan Drs Syarfi Hutauruk.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini disampaikan Ketua DPD Partai Golkar kota Sibolga, Jamil Zebtumori, SH.MAP didampingi Sekretaris Nurdin Z, Humas, Marlon Pasaribu, SE dan pengurus Golkar Sibolga Lainya, diantaranya Apul Marbun, dalam konfrensi persnya, Senin (29/1/2023) di kantor DPD Golkar Sibolga Jl Zainul Arifin lantai II

Jamil mengatakan, bahwa Dewan Pertimbangan selanjutnya disingkat Wantim adalah kelengkapan organisasi yang diangkat dan diberhentikan oleh kepengurusan DPD Partai Golkar Kota Sibolga.

Disampaikan Nurdin Z, bahwa Anggota Dewan Pertimbangan terdiri dari tokoh-tokoh yang dihormati dari berbagai kalangan senior Partai Golkar, atau tokoh-tokoh masyarakat, atau pejabat pemerintah yang memiliki hubungan dengan Partai Golkar. Untuk itu perlu ditindak lanjuti dengan pengesahan Komposisi dan Personalia Dewan Pertimbangan (Wantim) DPD Partai Golkar Kota Sibolga yang ditetapkan dengan Keputusan DPD Partai Golkar Kota Sibolga.

Selanjutnya, kata Sekretaris Golkar Sibolga, keputusan Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Provinsi Sumatera Utara Nomor: KEP-07/GK-SU/11/2021

tanggal 09 Februari 2021 tentang pengesahan susunan komposisi dan personalia Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kota Sibolga masa bakti 2020-2025. Memperhatikan, hasil Rapat Pengurus Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kota Sibolga pada tanggal 10 Januari 2024. Memutuskan dan menetapkan Pengesahan komposisi dan personalia Dewan Pertimbangan (Wantim) DPD Partai Golkar Kota Sibolga masa Bakti 2020-2025.

“Mengesahkan Komposisi dan Personalia Dewan Pertimbangan (Wantim) DPD Partai Golkar Kota Sibolga masa bakti 2020-2025 adalah sebagaimana terlampir yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini,” katanya.

Dewan Pertimbangan (Wantim) DPD Partai Golkar Kota Sibolga bertanggung jawab kepada DPD Partai Golkar Kota Sibolga.

Surat Keputusan ini disampaikan kepada yang bersangkutan untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya.

“Sesuai surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini, akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya,” ujar Nurdin.

Sementara itu Ketua DPD Partai Golkar Kota Sibolga, Jamil Zeb Tumori mengatakan, pergantian Wantim tersebut sesuai SK dan arahan dari Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Sumatera Utara, Musa Rajekshah. Dan juga sekaligus nantinya akan memenangkan pasangan Calon Presiden nomor 2 Prabowo-Gibran.

“Kehadiran beliau semoga memperkuat basis kemenangan partai Golkar dan harapan kami sebagai ujung komando di Pemko Sibolga. Kami harapkan PNS, Camat, Lurah, Kepling dan THL dan seluruhnya patuh dan taat kepada Jamaluddin Pohan Sebagai Walikota Sibolga yang saat ini adalah Wantim Partai Golkar, Maka kami ketua DPD Partai Golkar, Wakil ketua dan Sekretaris membacakan ini dalam rangka untuk menuju kemenangan di Kota Sibolga, sudah saatnya kita rebut kembali kejayaan Partai Golkar dengan nomor urut 4,” kata Jamil.

Berikut nama-nama komposisi dan personalia Dewan Pertimbangan (Wantim) DPD Partai Golkar Kota Sibolga masa bakti 2020-2025. H. Jamaluddin Pohan (ketua), H Janwar Tanjung (Wakil Ketua), Andi Parlinggoman (Wakil Ketua), Anton P Silitonga (Anggota), Drs. H Edy Johan Lubis, MM.

Selanjutnya, Dahlia Zebua (anggota), Bahtiar Sinaga (anggota), Sapriwal Marbun (Anggota)Pdt Alvius Wau (Anggota), Nurawiyah Hutagalung (anggota) Belina (Anggota), Rijal Siregar (anggota), H. Marnis Chaniago (anggota) dan Ust. Hadi Mulyono (anggota), S Gunadi (anggota) dan Manahan Dalimunthe (anggota). Ditetapkan di Sibolga Pada Tanggal 29 Januari 2024.

 

 

 

Berita Terkait

Di Suguhi Drainase,Jalan Rusak dan Rumah Ambruk Siswanto Minta Pemkot Segera Turun Tangan
Diskusi Publik Soal UU TNI Menuai Pro Kontra
Operasi Ketupat Toba 2025 Sukses! Kapolda Sumut Diikuti Kapolres Simalungun Ucapkan Terima Kasih
Pengunjung Dipatai Lhok Bubon hari ke 4 Lembaran tampak Keramaian.
Warga Keluhkan Jalan Rusak di Pandeglang menuju Kampung Halamannya, Saat Mudik
Amblas Rel di Manonjaya Kereta Api Jalur Selatan Lumpuh
TPA di Segel Kepala UPTD Sampah Cipayung Sampaikan Hal Berikut
Berbagi Santunan Anak Yatim di Bulan Suci Ramadhan Penuh Berkah d Cafe Eat’dah Perumnas Parung Panjang
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 15:22 WIB

Bukti Nyata PKB Luncurkan Program Jabar Emergenci Ini Beraksi ini Respon Wali Kota Depok

Jumat, 16 Mei 2025 - 14:27 WIB

Pemkab Samosir Susun Naskah Akademik Ranperda Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani

Kamis, 15 Mei 2025 - 18:12 WIB

Gubsu Ajak Bupati Samosir Audiensi ke Kementerian Perhubungan, Sampaikan Usulan Aksesibilitas Transportasi Seaplane di Danau Toba

Rabu, 14 Mei 2025 - 14:52 WIB

Di Duga Langgar Instruksi Gubernur Jabar, Ketua ALiansi Ingatkan Kepsek SDN Sukmajaya 5

Senin, 12 Mei 2025 - 19:18 WIB

Gelar Reses di Dua Lokasi Berbeda Turiman Fokus ke Sosial Ekonomi di Banding kan Ke Fisik

Senin, 12 Mei 2025 - 15:49 WIB

Gawat Ortusis Hutang Sana Sini Untuk Biaya Perpisahan dan Uang Lapangan, Begini Respon Disdik

Senin, 12 Mei 2025 - 09:08 WIB

KJK Tangerang Raya Resmi Tutup HUT ke-4: Kompak, Kompeten, dan Kritis

Minggu, 11 Mei 2025 - 22:56 WIB

Polsek Rajeg Laksanakan Patroli Mobile Malam Hari Antisipasi Guantibmas

Berita Terbaru

Berita Pemkot Tangsel

Dugaan Pengacaman Wartawan, FORWAT Geruduk Kantor Walikota Tangsel

Sabtu, 17 Mei 2025 - 11:22 WIB

Berita Ciamis

Perpisahan & Pelepasan Siswa -Siswi SMK IPP Panjalu Sederhana

Sabtu, 17 Mei 2025 - 10:56 WIB

Bisnis

Asthara Skyfront City Rilis Hunian Modern di Tangerang

Sabtu, 17 Mei 2025 - 06:48 WIB

Berita Simalungun sekitarnya

Keindahan dan Manfaat Air Terjun Bah Biak di Sidamanik Kabupaten Simalungun

Sabtu, 17 Mei 2025 - 03:28 WIB