Kapolda Papua Pimpin Rapat Kesiapan Pelaksanaan Ibadah Syukur Hari Pekabaran Injil ke-169 dan KKR Polresta Jayapura Kota — poskota.net
instagram youtube
logo

Kapolda Papua Pimpin Rapat Kesiapan Pelaksanaan Ibadah Syukur Hari Pekabaran Injil ke-169 dan KKR Polresta Jayapura Kota

Kamis, 1 Februari 2024 - 11:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anton

Papua, Poskota.net – Kapolda Papua, Irjen Pol. Mathius D. Fakhiri, S.I.K didamping Ketua FKUB Prov. Papua, Pdt. Lipiyus Biniluk, M.Th. memimpin pelaksanaan rapat kesiapan pelaksanaan Ibadah Syukur Hari Pekabaran Injil ke-169 dan Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) Polresta Jayapura Kota yang akan dilaksanakan di GOR Cenderawasih Kota Jayapura pada tanggal 5 Februari dan 6 Februari.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Sentani Meeting Room Swissbell Hotel Jayapura, dan hadir dalam kegiatan antara lain Kapolresta Jayapura Kota, Kombes Pol Dr. Victor Dean Mackbon, S.H., S.I.K., M.H., M.Si., Kasubbagbinlatops Bagbinops Roops Polda Papua, Kompol Pillomina Ida Waymramra, S.E., S.I.K., Sekretaris Umum PGGP, Silutubun, Wakil Sekretaris PGGP, Pdt Kornelius Sutriyono, Para Panitia Ibadah Syukur Hari Pekabaran Injil Ke-169 Tahun 2024 dan Para Panitia Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) Polresta Jayapura Kota.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di kesempatan tersebut, Kapolda Papua mengatakan bahwa dua kegiatan ini sangat penting untuk kelancaran pelaksanaan Pemilu tahun ini.

“Saya yakini jika kita awali sebuah event dengan giat ibadah, event tsb khsuusnya Pemilu bisa terlaksana denngan aman dan damai,” ucap Kapolda Papua.

Kapolda menyampaikan agar masing-masing bagian pada dua kegiatan tersebut pada tanggal 5 Februari dan 6 Februari bisa berkolaborasi dan berkoordinasi.

“Saya minta tanggal 3 sudah mulai setting persiapan kegiatan sehingga saat pelaksanaan kegiatan tidak ada hambatan dan kegiatan berjalan dengan lancar. Setiap ada kendala kegiatan langsung laporkan ke saya,” tuturnya.

Sementara itu, Ketua FKUB Provinsi Papua mengungkapkan rasa terimakasih kepada Kapolda Papua atas respon positif dua acara akbar pada tanggal 5 dan 6 Februari nanti.

“Inti acara besok ini adalah doa yang harus kita naikkan. Tanggal 5 tim doa PGGP harus sudah harus siap karena akan ada doa massal khusus Pemilu nanti tanggal 5 dan 6 Februari 2024,” pungkasnya.

Berita Terkait

Di Suguhi Drainase,Jalan Rusak dan Rumah Ambruk Siswanto Minta Pemkot Segera Turun Tangan
Diskusi Publik Soal UU TNI Menuai Pro Kontra
Operasi Ketupat Toba 2025 Sukses! Kapolda Sumut Diikuti Kapolres Simalungun Ucapkan Terima Kasih
Pengunjung Dipatai Lhok Bubon hari ke 4 Lembaran tampak Keramaian.
Warga Keluhkan Jalan Rusak di Pandeglang menuju Kampung Halamannya, Saat Mudik
Amblas Rel di Manonjaya Kereta Api Jalur Selatan Lumpuh
TPA di Segel Kepala UPTD Sampah Cipayung Sampaikan Hal Berikut
Berbagi Santunan Anak Yatim di Bulan Suci Ramadhan Penuh Berkah d Cafe Eat’dah Perumnas Parung Panjang
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Mei 2025 - 06:53 WIB

May Day, 8.557 Buruh Tangerang Menuju Monas Jakarta di Kawal Polres Metro Tangerang Kota

Rabu, 30 April 2025 - 18:38 WIB

Diduga PUPR Kota Tangerang Dinilai Lalai Awasi Proyek Jalan Rp 481 Juta

Rabu, 30 April 2025 - 13:51 WIB

Ketua Komisi III DPRD Kota Tangerang Apresiasi Capaian Kinerja OPD

Jumat, 25 April 2025 - 09:42 WIB

Lemahnya Pengawasan DPMPTSP Kota Tangerang, FP2N Mengadakan Aksi massa

Rabu, 23 April 2025 - 02:45 WIB

Komisi I DPRD Kota Tangerang Bantah Intervensi Soal Penyegelan The Nice Garden

Rabu, 23 April 2025 - 02:42 WIB

Meski Disegel, The Nice Garden Pinang Tetap Beroperasi

Selasa, 22 April 2025 - 13:41 WIB

Diduga Tanpa Izin, Box WiFi PT. Sosial Net Terpasang di Tiang PJU Batu Ceper

Senin, 21 April 2025 - 06:41 WIB

Ormas BPPKB BANTEN DPAC Cipondoh di Mulai Kembali Pengajian Rutin Mingguan, Berjalan Lancar

Berita Terbaru