Polres Cilegon Polda Banten Selidiki Penyebab Kematian Korban Meninggal Didalam Kontrakan — poskota.net
instagram youtube
logo

Polres Cilegon Polda Banten Selidiki Penyebab Kematian Korban Meninggal Didalam Kontrakan

Selasa, 23 November 2021 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Ali Hermawan

Poskota.Net

CILEGON| – Polres Cilegon Polda Banten selidiki penemuan mayat berjenis kelamin laki-laki di dalam kontrakan milik Dr. Budi Kelurahan Mekarsari Kecamatan Pulomerak Kota Cilegon, pada Selasa (23/11/2021).

Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Sigit Haryono membenarkan bahwa telah ditemukan mayat didalam kontrakan dan pada saat ini mayat tersebut telah di evakuasi oleh Polsek Pulomerak Polres Cilegon bersama dengan Inafis Polres Cilegon guna dilakukan penyelidikan terkait penyebab kematian mayat tersebut.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Setelah mendapatkan informasi, personel Polsek Pulomerak mendatangi TKP bersama tim Inafis Polres Cilegon guna dilakukan penyelidikan terkait penyebab kematian mayat tersebut,”Kata Sigit.

Sigit menjelaskan kronologi kejadian “Kejadian berawal pada hari Senin (22/11/2021) pukul 22.38 WIB hingga Selasa (23/11/2021) pukul 01.30 WIB terdengar suara handphone milik korban Suwandi berdering terus menerus tanpa ada respon dari dalam kontrakan, informasi tersebut berdasarkan hasil pemeriksaan saksi Kurniawan Driyanto yang merupakan tetangganya yang mendengar suara hp berdering namun tidak ada respon, selanjutnya karena merasa ada kejanggalan saksi berinisiatif melaporkan peristiwa tersebut kepada pihak Polsek Pulomerak Polres Cilegon, untuk meminta pengecekan kondisi didalam kontrakan. Setelah dilakukan pengecekan bersama masyarakat, diketahui bahwa korban Suwandi dalam keadaan tergeletak di kamar mandi di lantai keramik tanpa menggunakan Pakaian, dengan kondisi sudah tidak bernyawa,” ujar Kapolres Cilegon.

Terakhir Kapolres menambahkan, “Inafis Polres Cilegon melakukan evakuasi sebagai tindak lanjut untuk mengetahui penyebab kematian.” tutup Kapolres Cilegon. 

Red: Jun/Erwin

Berita Terkait

STISNU Diduga Tak Kembalikan Sisa Dana PIP Mahasiswa, Pengelola Kampus Membantah
Parah Modus mengangkut Susu Bayi, Malah ada Isi Solar Bio Solar
Humas Perumda TKR Kabupaten Tangerang Tantang Aktivis dan Wartawan Demo
Dua Pejabat Pemerintah Kabupaten Tangerang Dilaporkan Ke KPK.
PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON PENYEDIA JASA TERSELEKSI
Peringati HPN 2025, Dr Nurdin Gandeng Forwat Santuni Anak Yatim Piatu
Dua Saksi Ahli terdakwa ST : Tidak ada Kasus Utang Piutang di Pidanakan apa lagi sudah melakukan pembayaran
pembangunan menara telekomunikasi di protes warga RT 005 Sukapura Cilincing Jakarta Utara
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 14:25 WIB

Kapolres Simalungun Terima Audensi Serikat Buruh Jelang Peringatan May Day

Selasa, 29 April 2025 - 14:01 WIB

Babinsa Koramil 12/Saribu Dolok Dampingi Panen Raya Padi di Nagori Purba Tua Etek Simalungun

Selasa, 29 April 2025 - 13:55 WIB

Tanamkan Jiwa Patriotisme Sejak Dini, Babinsa Berikan Wawasan Kebangsaan kepada Siswa SDN 096131 Sipangan Bolon

Selasa, 29 April 2025 - 13:44 WIB

Babinsa dan UPT Pertanian Bergerak Cepat, Bahas Strategi Basmi Hama Tikus di Kecamatan Raya

Selasa, 29 April 2025 - 13:37 WIB

Solidaritas TNI-Bulog Lindungi Petani, Stabilkan Harga Gabah

Senin, 28 April 2025 - 13:41 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Tasyakuran Hari Bhakti Permasyarakatan Ke 61

Senin, 28 April 2025 - 12:44 WIB

Pelihara Stamina Prajurit, Kodim 0207/Simalungun Gelar Samapta Periodik I Tahun 2025

Senin, 28 April 2025 - 11:48 WIB

Tingkatkan Disiplin Sejak Dini, Babinsa Latih PBB dan Pimpin Upacara di SDN 122346 Kelurahan BP Nauli

Berita Terbaru

Berita Daerah

Bupati Aceh Barat Buka Rapat Koordinasi Pimpinan Dayah dan TPQ

Selasa, 29 Apr 2025 - 16:13 WIB

Berita Ciamis

Hj Kania Herdiat : Melalui Gerakan Pangan Murah Stabilkan Harga

Selasa, 29 Apr 2025 - 14:33 WIB