KAB. TANGERANG,poskota.net-Dalam Musyawarah Pembangunan Desa (MusrembangDes juga dalam Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa ( PKPDes) Tahun 2025 yang berlangsung di Desa Jambe Kec. Jambe, Kab. Tangerang , Rabu( 11/09/2024).
Guna memaksimalkan program pembangunan disetiap wilayah yang berada di Desa Jambe dalam MusrenbangDes 2024 – 2025 . Hadir Kepala Desa ( Kades ) H. Didi Rudi, Hj. Ibu Rani Ketua PKK Desa Jambe, sekdes Untung , Ketua BPD, Sekcam RD Mahtuh , Karangtaruna,Satpol PP , ketua RT/RW, Kader Posyandu,Kader PKK, tokoh masyarakat dan tokoh agama.
Kades H. Didi Rudi Menjelaskan bahwa dalam Musrenbang 2024 – 2025 dalam penggunaan anggaran sesuai dan agar tepat sasaran dalam perealisasiannya nanti, untuk stunting alhmdulillah 0% berkat kerjasama semuanya, juga menjadi juara di Profinsi Banten untuk kader PKK selalu berprestasi, juga kami selalu bersinergi agar pemaksimalan anggaran untuk pemberdayaan,pembangunan Infrastruktur jalan juga sarana prasarana untuk masyarakat Desa Jambe yang bermanfaat nantinya, kebersamaan serta komunikasi yang baik dengan masyarakat menjadi kunci sukses dalam perkembangan wilayah, Alhamdulillah Desa Jambe terus Maju dan berkembang dengan baik,” Ungkapnya.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Dalam kesempatan yang sama di jelaskan oleh Sekcam Kec. Jambe RD Muftah Hasan Harkomi. SP,” Bahwa untuk memenuhi kebutuhan masyarakat di Desa Jambe ada lima bidang yang diprioritaskan dalam pemerintahan yaitu,Bidang pemberdayaan masyarakat, Bidang Pemerintahan Desa, Bidang pembangunan Desa, Bidang kebecanaan, dan Bidang Kesehatan.
Lebih lanjut Sekcam menyampaikan untuk bidang kesehatan terutama stanting seluruh staekolder pemerintahan baik daerah maupun pusat untuk bisa mempeioritaskan lebih intens karena di wilayah Kecamatan Jambe ada salah satu desa yang banyak tedampak stantingnya di wilayah Desa Mekar Sari. Agar tidak bertambah untuk selalu mengevaluasi setiap triwulannya dari kesehatan Puskesmas dan melaporkan ke unsur pemerintahan di wilayahnya sampai ke provinsi. Kita berharap Anak – anak sebagai regenerasi bangsa untuk menuju Indonesia emas,” tutup RD Maftuh.
( Estty)