Tradisi Tahunan Warga Cidodol — poskota.net
instagram youtube
logo

Tradisi Tahunan Warga Cidodol

Senin, 7 Maret 2022 - 01:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Teny Rustini

Jakarta, Poskota Net, Maksum Al Khair Cidodol mengadakan Haul Akbar 2022, Agenda tahunan ini sudah memasuki tahun yang kedelapan,(05/03).

Antusiaasme warga untuk mendo’akan dan bersedekah dan menghadiahi para orang tua dan kerabat yang telah meninggal dunia dengan serangkaian ritual antara lain hatam qur’an, santunan yatim, sedekah dan tawasul serta do’a khatam qur’an dan do’a arwah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tahun 2022 ini mencapai 898 almarhum dan almarhumah yang didaftarkan kepada Maksum Al Khair. Ini adalah kegiatan untuk merawat tradisi kebaikan yang telah diwariskan para guru (Ulama) kami, sekaligus ajang silaturahmi masyarakat, ungkap Suparjo selaku Ketua Peenyelenggara Haul Akbar Cidodol 2022.

Hadir dalam kesempatan tersebut antara lain, Iwan Santoso (Camat Kebayoran Lama) mewakili Walikota Jakarta Selatan yang berhalangan hadir, Kyai Yusuf Aman ( Sekretaris Majelis Ulama DKI Jakarta), Hamzah (Sekjend DPP FORKABI), Ustadz Ekajaya ( Ketua Umum Persatuan Jawara dan Pengacara Betawi).

Siraman Rohani disampaikan oleh Kyai Ahmad Kosasih, Kyai Luthfi Zawawi, Kyai Fahrudin Al Bantani, Kyai Rusdi Yusuf dan Habib Husein Al Haddad dan alim ulama lainnya.

Aziz Khafia selaku Pembina Maksum Al Khair menyatakan bahwa kegiatan Haul Akbar ini merupakan ikhtiar bersama warga cidodol untuk membetengi masyarakat dari segala keburukan yang menimpa, ikhtiar ini merupakan warisan para tuan guru untuk ditransformasikan kepada generasi saat ini, bahwa menjaga dan merawat tradisi keagamaan sekaligus menebarkan kebaikan dimulai dari kampung kita (warga setempat).

InsyaAllah akan menyebarkan keberkahannya pada semua pihak, termasuk kepada bangsa dan negara, ujar Aziz Khafia.

Semoga kedepannya acara Haul Akbar ini bisa berlanjut terus sampai gerasi muda yang akan datang ungkap Asep Saiful Bahri ( Ketua RW 12).

Berita Terkait

STISNU Diduga Tak Kembalikan Sisa Dana PIP Mahasiswa, Pengelola Kampus Membantah
Humas Perumda TKR Kabupaten Tangerang Tantang Aktivis dan Wartawan Demo
Dua Pejabat Pemerintah Kabupaten Tangerang Dilaporkan Ke KPK.
PENGUMUMAN PENDAFTARAN CALON PENYEDIA JASA TERSELEKSI
Peringati HPN 2025, Dr Nurdin Gandeng Forwat Santuni Anak Yatim Piatu
Dua Saksi Ahli terdakwa ST : Tidak ada Kasus Utang Piutang di Pidanakan apa lagi sudah melakukan pembayaran
pembangunan menara telekomunikasi di protes warga RT 005 Sukapura Cilincing Jakarta Utara
Analisis Kemenangan Risma-Gus Hans di Kota Surabaya pada Pilgub Jatim 2024: Sebuah Anomali dan Efek Keberpihakan Eri Cahyadi.
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 18:51 WIB

Kasat Narkoba Polres Simalungun Pimpin Langsung Penangkapan Bandar Sabu, 32,75 Gram Sabu Diamankan

Sabtu, 26 April 2025 - 17:08 WIB

Hasil Autopsi Korban Curas Driver GoCar, Kapolres: Korban Mati karena Tusukan di bagian leher

Jumat, 25 April 2025 - 20:56 WIB

Sat Narkoba Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba di Bandar Huluan, Amankan 5,88 Gram Sabu dan Tangkap Pelaku

Selasa, 22 April 2025 - 14:18 WIB

Kapolres Simalungun Hadiri Konsultasi Publik RPJMD dan Musrenbang RKPD Kabupaten Simalungun

Jumat, 18 April 2025 - 15:36 WIB

Polsek Tanah Jawa Amankan Perayaan Jumat Agung di Wilayah Hukumnya, Ibadah Berjalan Khidmat dan Kondusif

Jumat, 18 April 2025 - 15:22 WIB

Kepolisian Simalungun Tingkatkan Pengamanan Jelang Perayaan Jumat Agung

Jumat, 18 April 2025 - 14:48 WIB

Polsek Panei Tongah Tanggap Atasi Kasus Pencurian Handphone di Simalungun

Kamis, 17 April 2025 - 20:28 WIB

Polsek Bangun Polres Simalungun Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung dalam Rangka Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

Berita Daerah

Ciptakan PLC Anak Muda Asal Depok Depok Go Internasional

Sabtu, 26 Apr 2025 - 17:13 WIB